Jadwal Buka : Setiap Hari Pagi: 06.00 - 13.00, Siang: 14.00 - 20.00
info@klinikkeluarga.com
0263 513513
Jaga Protokol Kesehatan saat Event, Pertemuan, Seminar dan Lainnya
Team Medis Event - 20 Jul 2020 Oleh Diaz
Saat sekarang ini di era new normal beberapa kawasan wisata sudah mulai dibuka secara bertahap. Begitu juga dengan penyelenggaraan event/pertemuan. Namun demikian, protokol kesehatan harus selalu di terapkan dalam pelaksanaan kegiatan di tempat dan fasilitas umum untuk mencegah penularan COVID-19.
Kementrian Kesehatan Republik Indonesia menerbitkan Keputusan Menteri Kesehatan nomor HK.01.07/MENKES/382/2020 tentang Protokol Kesehatan bagi Masyarakat di Tempat dan Fasilitas Umum yang salah satunya adalah pada saat penyelenggaraan event atau pertemuan.
Jenis-jenis penyelenggaraan event atau kegiatan seperti penyelenggaraan seminar, konferensi nasional maupun internasional, perjalanan insentif, konferensi dan pameran.
< Baca Selengkapnya